Cakupan Komplikasi Kebidanan Yang Ditangani

Cakupan Komplikasi Kebidanan Yang Ditangani adalah ibu dengan komplikasi kebidanan di satu wilayah kerja pada kurun waktu tertentu yang mendapat penanganan definitif sesuai dengan standar oleh tenaga kesehatan terlatih pada tingkat pelayanan dasar dan rujukan

Data and Resources

Additional Info

Field Value
Last Updated January 6, 2024, 09:38 (UTC)
Created January 5, 2024, 09:47 (UTC)
Interpretasi Indikator ini mengukur kemampuan manajemen program KIA dalam menyelenggarakan pelayanan kesehatan secara profesional kepada ibu (hamil, bersalin, nifas) dengan komplikasi
Konsep Cakupan Komplikasi Kebidanan Yang Ditangani
Level Estimasi Kecamatan
Metode/Rumus Perhitungan Jumlah Bumil Dengan Komplikasi Kebidanan Yang Ditangani / Jumlah Perkiraan Bumil Dengan Komplikasi Kebidanan x 100
Nama Variabel Pembangun Jumlah Bumil Dengan Komplikasi Kebidanan Yang Ditangani ; Jumlah Perkiraan Bumil Dengan Komplikasi Kebidanan
Satuan Persen (%)
Sumber Dinas Kesehatan dan Keluarga Berencana
Ukuran Persentase